KAJEN – Bupati Pekalongan Drs. H. Amat Antono, M.Si., Senin (22/02/2016) secara langsung menyampaikan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Akhir Tahun Anggaran 2015 dan Akhir Masa Jabatan Tahun 2011-2016 kepada Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pekalongan Dra. Hj. Hindun, MH. Disaksikan oleh Wakil Ketua DPRD Nunung Sugiantoro, MT., Muspida, Sekda Dra. Mukaromah Syakoer, MM., para Anggota DPRD, dan para Kepala SKPD se Kabupaten Pekalongan beserta tamu undangan lain.

Read more ...

KAJEN – Upacara bendera setiap tanggal17 digelar hari ini (17/2) di Lapangan belakang Setda Kabupaten Pekalongan di Kajen. Tak seperti biasanya, dimana bukan hanya PNS di Lingkungan Pemkab. Pekalongan saja yang menjadi peserta, upacara kali ini juga diikuti oleh anggota TNI /POLRI. Dihadiri pula oleh Sekretaris Daerah Kab. Pekalongan Dra. Mukaromah Syakoer M,Si, para Kepala SKPD, dan Jajaran Muspida dan Mayor. Inf. Haryono selaku Inspektur Upacara.

Read more ...

Durian Rindu dari desa Dororejo Kecamatan Doro akhirnya memenangkan kontes Durian Unggulan pada Festival Durian Tahun 2016 yang diselenggarakan baru baru ini (31/1) di desa Lolong Kecamatan Karanganyar. Durian yang dimiliki oleh Kastari ini menyisihkan kompetiter 16 durian unggulan lainnya yang berasal dari Kabupaten Pekalongan. Untuk pemenang kedua diraih oleh jenis durian Cabu milik Produksi Maduri 06 dari Desa Lolong Kecamatan Karanganyar dan juara ketiga diraih Durian Ijo milik bapak Roni petani dari Desa Lebakbarang Kecamatan Lebakbarang.

Read more ...